Tes Wawasan Kebangsaan CPNS


Menjadi PNS adalah mimpi besar sebagian masyarakat Indonesia. Berdasarkan UU ASN bahwa untuk menjadi seorang PNS, seseorang harus memenuhi persyaratan yaitu lulus tes masuk. Adapun tes masuk CPNS dibedakan menjadi dua tes utama yaitu Tes Kompetensi Dasar (TKD) dan Tes Kompetensi Bidang (TKB). Tes Kompetensi Dasar adalah tes dasar yang terdiri dari Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Karakteristik Pribadi (TKP), dan Tes Inteligensia Umum (TIU).

Pada kesempatan kali ini, saya akan membagikan Kisi-kisi tentang materi TWK yang patut diketahui bagi calon pelamar PNS.

silahkan klik link dibawah ini :

Kisi - Kisi TWK CPNS


Untuk kisi-kisi bentuk tes yang lain akan saya bagikan di postingan selanjutnya.

Semoga Bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar